Saham-saham bergerak ragam dalam setengah jam terakhir perdagangan hari Kamis setempat di AS dan para investor menantikan rilis laporan inflasi terbaru pada hari Jumat. Para analis memperkirakan indeks pengeluaran konsumsi personal inti (PCE) akan naik 4,6% untuk tahun ini dan 0,5% untuk bulan Mei. Setelah data ekonomi yang lebih baik untuk sektor pekerjaan dan perumahan […]
News
Ini Penyebab Terjadi Gerakan Buang Dolar AS
Direktur Eksekutif Dana Moneter Internasional (IMF) untuk Rusia mengatakan bahwa keputusan Barat untuk mengisolasi beberapa negara dari sistem pembayaran global memaksa banyak negara mencari mata uang pengganti dan memicu gerakan buang dolar AS. Aleksei Mozhin mengatakan bahwa dunia telah menyaksikan bagaimana AS dan sekutunya menggunakan sanksi ekonomi dan keuangan untuk menghukum Rusia atas perang di […]
Sinyal Ketua Fed Powell Ingin Kenaikan Suku Bunga Lanjutan
Para gubernur bank sentral AS kemungkinan akan melanjutkan kampanye kenaikan suku bunga setelah jeda awal bulan ini, Ketua Federal Reserve Jerome Powell memberi sinyal pada hari Kamis, karena sejumlah data ekonomi AS yang lebih kuat menggarisbawahi mengapa pengetatan moneter lainnya mungkin diperlukan. Reuters merilis pada Jumat (30/06) pagi, “kami melakukan satu rapat di mana kami tidak […]